- Sebuah rumah yang sedang dalam proyek pengerjaan di Perumahan Umum (Perum) Citra 5, Blok F nomor 16 RT 05 RW 16 Kalideres, Jakarta Barat rubuh dan menimpa seorang wanita yang tengah berada di lokasi, Sabtu (5/10/2013) pagi tadi pukul 08.30 WIB.Nahas, korban ditemukan dalam keadaan sudah tidak bernyawa akibat tertimpa reruntuhan bangunan.Informasi yang dihimpun Kompas.com, pemilik bangunan nahas...
19.58 | 0
komentar | Read More